Memaksimalkan Kinerja Modem Evdo Smart

Koneksi lemot, sering terjadinya disconnect, modem panas dan konco-konconya pasti sudah menjadi hal yang biasa terjadi dan merupakan hal yang lumrah bagi kita, begitupun dengan modem evdo besutan salah satu operator cellular yaitu SMART. Tidak seperti apa yang diiklankan modem ini ternyata sama saja memiliki problem tersendiri,koneksi seperti keong dan over heat. Namun jangan khawatir, bagi sahabatyang terlanjur membeli modem ini sebaiknya sahabat coba dulu memaksimalkan settingannya sebelum memutuskan membeli modem baru, berikut tips cara setting modemnya....cekidot.

Default
  • Dial up no: #777
  • Username : smart
  • Pass : smart
Diatas adalah settingan default dari providernya, jika sahabat masih menggunakan settingan diatas pada modemnya kemungkinan 90% koneksi modem sahabat akana sangat lemot sekali, sebaiknya ganti setting tersebut dengan beberapa alternatif berikut....

Alternatif Pertama
  • Dial up no: #777
  • Username : m8
  • Pass : m8

Alternatif Kedua
  • Dial up no: *98#
  • Username : wap
  • Pass : wap

Alternatif Lainnya
  • username: wap, password: wap, dial-number: *31*11111#
  • username: cdma, password: cdma, dial-number: *31*11111#
  • username: smart, password: smart, dial-number: *31*11111#
  • username: wap, password: wap, dial-number: #777
  • username: cdma, password: cdma, dial-number : #777
  • username: smart, password: smart, dial-number : #777
Silahkan dipilih konfigurasi yang mana yang mau dipakai, atau dicoba satu-satu. sekian tipsnya jangan lupa komentarnya....cmiwwwwwwwww.
Untuk lebih mengoptimalkan sahabat bisa menggunakan NetScream yaitu sebuah program yang menurut saya pribadi sangat bisa diandalkan dan bisa membuat modem smart sahabat ngebut seperti apa yang diiklankan bahkan menurut sumbernya program ini bisa menjadikan kecepatan downrate modem menjadi 200% dari semula, informasi lebih lengkapnya bisa di baca disini.
Semoga bermanfaat....

0 komentar:

Post a Comment